Home /
Adab /
Akhlaq /
Akidah /
Biografi /
Fatwa /
Fiqih /
Manhaj /
Nasehat /
Tanda-Tanda Ahlussunnah .. Ketaatan Mereka Kepada Pemerintah Kaum Muslim
Wednesday, July 8, 2020
Tanda-Tanda Ahlussunnah .. Ketaatan Mereka Kepada Pemerintah Kaum Muslim
🚇TANDA-TANDA AHLUSSUNNAH
.. Ketaatan Mereka Kepada Pemerintah Kaum Muslimin
Berkata al-Imam al-Hasan ibn ‘Ali ibn Khalaf al-Barbahari rahimahullahu ta’ala dlm kitabnya, Syarhus Sunnah:
“Apabila engkau melihat adanya seorang yang MENDOAKAN KEBAIKAN BAGI PARA PENGUASA (Muslimin) maka ketahuilah olehnya bahwa sesungguhnya dia adalah Ahlussunnah, insyaAllah.”
:: Penjelasan ::
▶️ Antara Ciri Khas Ahlussunnah adalah Mendoakan Kebaikan untuk Pemerintah Kaum Muslimin
Berbeda dengan ahlul bid’ah, mereka adalah;
- orang-orang yg mencela pemerintahnya,
- menghina,
- merendahkan,
- mengolok-olok pemerintahnya.
Na’udzbillahi min dzaalik.
Perbedaan ini jangan dianggap remeh wahai kaum muslimin..!!
Ini perbedaan yang sangat nyata, sangat jelas karena ini berkaitan dengan sikap menghadapi kezhaliman yg dilakukan oleh penguasa, bagaimana cara menyikapi kezhaliman penguasa yg korupsi, yg mungkin melakukan tindakan semena-mena, dan lain-lain..
Bahkan Nabi telah mengkabarkan, akan datang pemerintah yg tdk berpihak kepada rakyatnya, memilikirkan dirinya sendiri, memukul punggung rakyatnya, sembarangan dlm menangkap, memenjarakan rakyatnya, semena-mena dalam mengambil harta orang lain.
Walaupun demikian tetaplah Ahlussunnah menerapkan prinsip;
- mendoakan kebaikan bagi pemerintahnya,
- mencegah lisan-lisan dari mencela mereka,
- tidak mengucapkan kata-kata yg menghina mereka
- dan bersabar dari kezhaliman yg ada pada penguasanya,
- tidak menentangnya apa lagi turun jalan untuk memberontak.
= Tidak seperti itu Ahlussunnah..!!
((🔥)) Nah, ahlul bid’ah tidak akan kuat dlm memegangi prinsip ini;
- mereka akan berontak,
- akan mencaci,
- akan mencela,
- akan mengkritik,
- akan menghina pemerintahnya.
= Tidak menerima (tdk bisa bersabar) dgn kezhaliman pemerintahnya.
📚[Ringkasan faidah dari kajian Kitab Lamuduril Mantsur - Tanda-tanda Ahlussunnah 3, disampaikan oleh Al Ustadz Saeful Bahri hafizhahullah]
⛓ bit.ly/Fw411108
📮••••|Edisi| t.me/s/ukhuwahsalaf / www.alfawaaid.net
✍🏻__ Audio dari: t.me/s/forumiman
Share this
Related Articles :
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Search This Blog
Paling Dilihat
-
🚇DAFTAR ASATIDZAH SALAFY INDONESIA Ibnu Sirin rahimahullah berkata: “Sesungguhnya ilmu ini adalah agama maka lihatlah kepada siapa engk...
-
🚇SIAPAKAH KHAWARIJ ITU? ❱ Asy-Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah (Mufti Kerajaan Arab Saudi Terdahulu) [ Pertanyaan ] Siapakah ...
-
🚇BAGAIMANAKAH KAIDAH MENGANGKAT TANGAN KETIKA BERDOA? ❱ Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin -rahimahullah- pernah ditanyakan: ...
-
🚇SANAD TERMASUK BAGIAN DARI AGAMA ❱ Dirangkum oleh Al-Ustadz Abdul Hadi Pekalongan hafizhahullah [※] Tanpa sanad seseorang bisa menga...
-
🚇SIKAP SEORANG YANG BERILMU SAAT TERJADI FITNAH (i) ❱ Asy-Syaikh Rabi’ bin Hady al-Madkhaly hafizhahullah berkata: { فالعالم الحاذق ا...
-
🚇JUJURLAH DALAM MENILAI UCAPAN ❱ Asy-Syaikh Muhammad bin Ghalib hafizhahullah • لا تعوّد نفسك الاعتراض مباشرة لكل قول تبغضُ صاحبه. •...
-
🚇HIKMAH DI BALIK DITAHDZIRNYA AHLUL BID'AH ❱ Telah dikatakan kepada Yusuf bin Asbath:[¹] { ﺃﻣﺎ ﺗﺨﺎﻑ ﺃﻥ ﺗﻜﻮﻥ ﻫﺬﻩ ﻏﻴﺒﺔ !!! } “Ken...
-
🚇WASIAT AL-IMAM RABI' BIN HADI AL-MADKHALI HAFIZHAHULLAH KEPADA AHLUSSUNNAH & DUKUNGAN AGAR BERGABUNG DI BAWAH PANJI KHALIFA HAFT...
-
🚇ASY-SYAIKH RABI' BIN HADY: “(JALAN DR. MUHAMMAD BIN HADY) LEBIH BURUK DARI HADDADIYYAH.” 🔥BARU🔥 (09/09/1439H) Malam ini yang ...
-
🚇RINGKASAN HIKAYAT PARA DA‘I PENGOBAR FITNAH ❱ Asy-Syaikh Khalid bin Dhahwy azh-Zhafiry hafizhahullah ■ [ 1 ] Babak Pertama: Mengoba...
Blog Archive
-
▼
2020
(116)
-
▼
July
(12)
- Enam Golongan Orang Yang Mengucapkan { Kami Bersam...
- [Video] Bolehkah Shaf Berjarak Dalam Shalat Berjamaah
- [Video] Boleh Isbal Jika Tidak Sombong?!!
- Tidak Mengingkari Orang Yang Menyelisihi Kebenaran...
- #Menyingkap #Syubhat #Hizbiyyin #Fans_Rodja #Firan...
- Batasan & Cakupan Bid’ah Meliputi Seluruh Urusan D...
- Tanda-Tanda Ahlussunnah .. Ketaatan Mereka Kepada ...
- Tanda-Tanda Ahlussunnah .. Mereka Adalah Orang Yg ...
- Apakah Sunnah Nabi Itu?
- Wapadalah!! Bahaya Mengolok-Olok Ajaran Agama & Su...
- Jujurlah Dalam Bermanhaj - Nasehat untuk Ikhwah yg...
- Mengenal Sejumlah Penyimpangan 'Ali Hasan al-Halab...
-
▼
July
(12)
0 komentar
Post a Comment