Home /
Adab /
Akhlaq /
Akidah /
Biografi /
Fatwa /
Fiqih /
Manhaj /
Nasehat /
Pelajaran Tawadhu’ Dari Ulama Salafy: Jika Saya Salah Maka Katakanlah Kepada Saya: “Anda Salah!”
Tuesday, March 6, 2018
Pelajaran Tawadhu’ Dari Ulama Salafy: Jika Saya Salah Maka Katakanlah Kepada Saya: “Anda Salah!”
🚇PELAJARAN TAWADHU’ DARI ULAMA KIBAR SALAFY (IMAM AL-JARH WA TA'DIL): JIKA SAYA SALAH MAKA KATAKANLAH KEPADA SAYA: “ANDA SALAH!”
❱ Asy-Syaikh al-'Allamah Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah
[ Pertanyaan]
Syaikh, saya memiliki dua pertanyaan, tetapi tidak berkaitan dengan muhadharah yang baru Anda sampaikan.
Pertanyaan pertama: telah disebutkan oleh salah seorang ikhwah yang pertama tadi, yaitu yang berkaitan dengan Syaikh Maghrawy, di sini di Inggris sebagian pemuda Salafiyun mereka tidak percaya terhadap kritikan keras dan tahdzir Anda kepada al-Maghrawy yang terakhir, dan mereka menyatakan bahwa hal itu adalah fitnah. Maka apa nasehat Anda kepada mereka?
Sedangkan pertanyaan kedua adalah bagaimana pendapat Anda tentang Syaikh Ibrahim Syaqrah? Baarakallahu fiikum.
[ Jawaban ]
❒ Saya katakan: Jangan banyak bertanya yang semacam ini!
※ Nasehatku kepada kalian hendaklah kalian mempelajari jika seseorang dikritik, pelajarilah keadaannya, kumpulkan perkataan pihak-pihak yang mengkritik, pahamilah dengan baik terlebih dahulu, dan kalian pastikan dengan yakin!
✓- Jika hal itu telah kalian pahami dengan baik, maka hendaknya seseorang menetapkan hukum berdasarkan pemahaman yang benar dan kemantapan, tidak karena sikap taklid terhadap si A atau si B, juga bukan karena fanatik kepada si A atau si B.
✓- Tinggalkanlah pribadi si fulan atau fulan! Ini semua merupakan kaedah dan nukilkan kepada orang-orang yang menyelisihi kebenaran itu! Ini semata-mata agar mereka mengetahui hakekat yang sebenarnya dan agar mereka mengetahui kebenaran serta agar mereka membebaskan diri mereka dari golongan orang-orang yang fanatik terhadap kebathilan.
❒ Dan saya sama sekali tidak ridha kepada seorang pun yang fanatik kepada saya selama-lamanya.
※ Jika saya salah maka hendaknya orang yang menjumpai kesalahanku mengatakan kepadaku: “Anda salah!” Baarakallahu fiikum.
✘- Janganlah kalian fanatik kepada seorang pun, tidak kepada si A atau si B! Jangan fanatik kepada Ibnu Taimiyah, tidak pula kepada Muhammad bin Abdul Wahhab, tidak kepada Ahmad bin Hanbal, tidak kepada Asy-Syafi’iy, dan tidak kepada siapapun!
✓- Hendaknya semangat seseorang adalah terhadap kebenaran, menghormati kebenaran dan wajib atasnya untuk membenci kesalahan dan membenci kebathilan.
📀 // Unduh audionya di:
- https://t.me/ukhuwahsalaf/5554
📽 // atau videonya di:
- https://youtu.be/GDbWnT4p8qU
Url: http://bit.ly/Fw390619
📮••••|Edisi| @ukhuwahsalaf / www.alfawaaid.net
// Sumber: Channel Telegram @ForumSalafy - Alih bahasa: Abu Almass {https://goo.gl/oP1tX3}
Share this
Related Articles :
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Search This Blog
Paling Dilihat
-
🚇DAFTAR ASATIDZAH SALAFY INDONESIA Ibnu Sirin rahimahullah berkata: “Sesungguhnya ilmu ini adalah agama maka lihatlah kepada siapa engk...
-
🚇SIAPAKAH KHAWARIJ ITU? ❱ Asy-Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah (Mufti Kerajaan Arab Saudi Terdahulu) [ Pertanyaan ] Siapakah ...
-
🚇BAGAIMANAKAH KAIDAH MENGANGKAT TANGAN KETIKA BERDOA? ❱ Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin -rahimahullah- pernah ditanyakan: ...
-
🚇SANAD TERMASUK BAGIAN DARI AGAMA ❱ Dirangkum oleh Al-Ustadz Abdul Hadi Pekalongan hafizhahullah [※] Tanpa sanad seseorang bisa menga...
-
🚇SIKAP SEORANG YANG BERILMU SAAT TERJADI FITNAH (i) ❱ Asy-Syaikh Rabi’ bin Hady al-Madkhaly hafizhahullah berkata: { فالعالم الحاذق ا...
-
🚇JUJURLAH DALAM MENILAI UCAPAN ❱ Asy-Syaikh Muhammad bin Ghalib hafizhahullah • لا تعوّد نفسك الاعتراض مباشرة لكل قول تبغضُ صاحبه. •...
-
🚇HIKMAH DI BALIK DITAHDZIRNYA AHLUL BID'AH ❱ Telah dikatakan kepada Yusuf bin Asbath:[¹] { ﺃﻣﺎ ﺗﺨﺎﻑ ﺃﻥ ﺗﻜﻮﻥ ﻫﺬﻩ ﻏﻴﺒﺔ !!! } “Ken...
-
🚇WASIAT AL-IMAM RABI' BIN HADI AL-MADKHALI HAFIZHAHULLAH KEPADA AHLUSSUNNAH & DUKUNGAN AGAR BERGABUNG DI BAWAH PANJI KHALIFA HAFT...
-
🚇ASY-SYAIKH RABI' BIN HADY: “(JALAN DR. MUHAMMAD BIN HADY) LEBIH BURUK DARI HADDADIYYAH.” 🔥BARU🔥 (09/09/1439H) Malam ini yang ...
-
🚇RINGKASAN HIKAYAT PARA DA‘I PENGOBAR FITNAH ❱ Asy-Syaikh Khalid bin Dhahwy azh-Zhafiry hafizhahullah ■ [ 1 ] Babak Pertama: Mengoba...
Blog Archive
-
▼
2018
(256)
-
▼
March
(26)
- [AUDIO] Teguh di Atas Sunnah Sampai Ajal Tiba - Al...
- [AUDIO] Nasib Akhir Seorang Insan Di Dunia Ini | S...
- [AUDIO] Diantara Keindahan Islam, Akhlaq Yang Baik...
- [AUDIO] Menguatkan Tali Persaudaraan | Di Mana All...
- [AUDIO] Berpegang Teguh Dengan al-Qur'an dan as-Su...
- [AUDIO] Mendulang Faedah Dari Kisah Wafatnya Rasul...
- [AUDIO] Sebab Sebab Kejayaan dan Kehancuran Sebuah...
- Mengapa Asy-Syaikh Rabi' bin Hady Bicara?
- [AUDIO] Bimbingan Ulama Kibar Dalam Menyikapi Fitn...
- Teguran Keras Asy-Syaikh Rabi’ al-Madkhali Terhada...
- [AUDIO] Penjelasan al-'Allamah Rabi' bin Hadi al-M...
- Keberkahan Bersama Orang-Orang Besar Kalian
- Ngawur, Lemah Akal, Suka Mencela Orang Lain Tanpa ...
- Orang-Orang Yang Menjuluki Sha'afiqah Mereka Itula...
- Siapakah Sha’afiqah Itu?!
- Jawaban Atas Tuntutan Ruzaiq Al-qurasyi Dan Tuntut...
- Tanggapan Terhadap Beberapa Ucapan Asy-Syaikh Muha...
- Menolak Kebenaran + Menerima Kebathilan + Tidak Me...
- Benarkah Tidak Boleh Membantah Ulama Yang Keliru K...
- [ARTIKEL] Foto dan Televisi Haram, Kenapa?
- Pelajaran Tawadhu’ Dari Ulama Salafy: Jika Saya Sa...
- Perahu Keselamatan Ketika Terjadi Perselisihan
- Benarkah Tidak Boleh Membantah Ulama Yang Keliru K...
- Apa Hukum Memukul Anak?
- Kesalahan Haruslah Diingkari (Walaupun Yang Mengat...
- Sikap Asy-Syaikh Muhammad bin Hady Terhadap Muhamm...
-
▼
March
(26)
0 komentar
Post a Comment