Thursday, August 17, 2017

Ahlus Sunnah Tidak Akan Bersatu Dengan Orang Yang Menyelisihi Atau Menggembosi Mereka

❱ Asy-Syaikh Abdullah bin Shalfiq azh-Zhafiry hafizhahullah berkata:

قوله عليه السلام:《 لا يضرهم من خالفهم أو خذلهم 》

※ يتضمن الأمر للسني
(•) أن يتميز عن أصحاب هذين المسلكين { المخالف والمميع }،
(•) وأنه يستحيل اجتماعه معهما!

■ Sabda Rasulullah -ﷺ-,

“Tidak akan merugikan mereka (Ahlus Sunnah) siapa saja yang menyelisihi mereka atau yang tidak mau menolong mereka.”

※ Ini mengandung perintah bagi seorang yang berpegang teguh dengan as-Sunnah
(•) agar dia membedakan dirinya dari orang-orang yang mengikuti dua jalan ini, { yaitu orang yang menyelisihi dan orang yang lembek },
(•) dan tidak mungkin dia akan berkumpul dengan kedua jenis tersebut.”

••••
📮http://ift.tt/2lzxjNF [M.U.S]
🌍www.alfawaaid.net

₪ Dari Channel Telegram @ForumSalafy // Sumber: https://twitter.com/abdulahaldafiri/status/757118347423182848

➥ #Manhaj #tidak_merugikan #Ahlussunnah #Salafy #para_pengembos #lembek #penyelisih

0 komentar

Post a Comment